Manfaat Website untuk Perkembangan Bisnis Anda
- cloudmaja
- Mei 21, 2024
Dahulu banyak yang menganggap bahwa membuat website itu tidak penting dan membutuhkan anggaran yang cukup besar. Orang-orang lebih suka membuat iklan cetak atau iklan brosur untuk melakukan promosi namun menurut saya cara itu yang membutuhkan modal yang besar dan tidak begitu efektif. Sudah hampir semua orang memiliki koneksi internet, para calon pelanggan akan lebih mudah